Rekomendasi Wisata di Sulawesi Tengah

26 Rekomendasi Wisata di Sulawesi Tengah Paling Terkenal

Posted on

KelasWisata –  rekomendasi wisata di Sulawesi Tengah adalah tempat wisata yang paling sering dikunjungi para wisatawan. Sulawesi Tengah merupakan salah satu provinsi yang menyimpan banyak pesona wisata yang siap untuk di jelajah.

Provinsi dengan ibu kota Palu ini termasuk salah satu provinsi yang dilalui garis khatulistiwa. Sehingga ada banyak tempat-tempat wisata yang bertema alam. Makanya, tidak heran jika Sulawesi Tengah telah dikenal banyak wisatawan asing, karena keindahan alamnya yang memukau.

26 Rekomendasi Wisata di Sulawesi Tengah

rekomendasi wisata di Sulawesi Tengah adalah tempat yang cocok untuk Anda yang punya rencana liburan bersama teman atau keluarga. Tidak ada salahnya mencoba salah satu atau beberapa di antara beberapa tempat wisata di Sulawesi Tengah yang menakjubkan:

1. Cagar Alam Morowali

Cagar Alam Morowali

Berkunjung ke Sulawesi Tengah tidak akan lengkap jika tidak menikmati keindahan alam dengan ekosistem yang beragam. Di Cagar Alam Morowali, terdapat berbagai jenis flora dan fauna yang dilindungi. Ekosistem di area wisata ini juga terjaga dengan baik beserta dengan keunikan suku Wana yang mendiaminya.

Nama Tempat Wisata Cagar Alam Morowali
Alamat Kolonodale, Kecamatan Petasia, Kabupaten Morowali
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas pemandu
Maps Cagar Alam Morowali

2. Taman Nasional Lore Lindu

Taman Nasional Lore Lindu

Objek wisata Lore Lindu National Park atau TNLL menyimpan banyak keindahan yang mempesona, karena kawasan ini terbentuk dari pertemuan dua lempeng benua. Terdapat berbagai jenis flora dan fauna endemik serta panorama alamnya membentang di kawasan Wallace ini.

Nama Tempat Wisata Taman Nasional Lore Lindu
Alamat Terletak di dua Kabupaten yakni Kabupaten Sigi dan Kabupaten Poso.
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak (0451) 457623
Website
Fasilitas menara pemantauan burung, galeri flora dan fauna khas Telaga Tambing,  pemondokan, dan penangkaran anggrek
Maps Taman Nasional Lore Lindu

3. Pusentasi

Pusentasi

Sumur raksasa Pusentasi Donggala merupakan objek wisata alam berupa sumur yang memiliki ukuran raksasa. Sumur ini unik, karena memiliki kedalaman air yang tidak dapat diukur. Kedalaman air pada sumur ini dipengaruhi oleh pasang surut laut yang ada di dalam kawasan tersebut.

Nama Tempat Wisata Pusentasi
Alamat Towale, Kecamatan Banawa Tengah, Kabupaten Donggala
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 5000,- untuk anak-anak, Rp. 10.000,- untuk usia dewasa
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas penginapan, warung makan, pondok
Maps Pusentasi

4. Pantai Talise

Pantai Talise

Pantai Talise merupakan salah satu dari sekian banyak pantai di Sulawesi Tengah yang menawarkan keindahan panorama alam yang menakjubkan. Siapapun yang mengunjungi objek wisata ini pasti akan merasa betah dan nyaman untuk berlama-lama menikmati suasana alamnya.

Nama Tempat Wisata Pantai Talise
Alamat Desa Lolu, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka : 24 jam
Tiket Masuk Rp. 5000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas
Maps Pantai Talise

5. Sou Raja Cagar Budaya Banua Oge

Sou Raja Cagar Budaya Banua Oge

Kota Palu terkenal dengan banyak tempat wisatanya yang menarik, salah satunya Sou Raja atau dalam bahasa setempat disebut Banua Oge. Adapun tempat wisata ini berupa rumah tradisional yang terkenal dan dibuka untuk dikunjungi masyarakat, baik lokal maupun luar negeri.

Nama Tempat Wisata Souraja Cagar Budaya Banua Oge
Alamat Jl. Pangeran Hidayat, Lere, Kecamatan Palu Bar., Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka 06.00 – 18.00 
Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas area parkir, tempat sampah
Maps Souraja Cagar Budaya Banua Oge

6. Pantai Tanjung Karang

Pantai Tanjung Karang

Pantai Tanjung Karang menawarkan keindahan alam yang begitu menakjubkan. Lautan biru dan pasir putih yang membentang sungguh menambah keindahan. Tempat ini sangat cocok untuk Anda yang datang berlibur bersama teman atau keluarga menikmati suasana pantai dan pemandangan di sekitarnya.

Nama Tempat Wisata Pantai Tanjung Karang
Alamat Jl. Karang Ria, Boneoge, Kecamatan Banawa, Kabupaten Donggala.
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk gratis
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas pondok, taksi laut, kapal karam dan lainnya
Maps Pantai Tanjung Karang

7. Monumen Nosarara Nosabatutu

Monumen Nosarara Nosabatutu

Monumen Nosarara Nosabatutu atau disebut juga Tugu Perdamaian Nosarara merupakan objek wisata favorit warga palu yang berada di bukit Tondo. Tugu ini dibangun sebagai simbol persatuan dan perdamaian masyarakat Sulawesi Tengah.

Nama Tempat Wisata Monumen Nosarara Nosabatutu
Alamat Tim, Tondo, Palu Timur, Tondo, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka 08.00 – 22.00
Tiket Masuk Rp. 5.000,- untuk anak-anak, Rp. 10.000,- untuk usia dewasa
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas cafe, taman bersantai dan cottage
Maps Monumen Nosarara Nosabatutu

8. Museum Sulawesi Tengah

Museum Sulawesi Tengah

Museum bukan hanya sebagai sarana edukasi, museum juga merupakan tempat yang dapat menyadarkan masyarakat Indonesia dengan identitas kebangsaannya. Museum Sulawesi Tengah menawarkan berbagai ilmu pengetahuan yang membuat pengunjung lebih dekat dengan sejarah dan budaya Indonesia, khususnya sejarah dan budaya Sulawesi Tengah.

Nama Tempat Wisata Museum Sulawesi Tengah
Alamat Jl. Kemiri No.23, Kamonji, Kecamatan Palu Bar., Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka Senin-Jumat 07.30 – 16.00, Sabtu & Minggu tutup
Tiket Masuk Rp. 1.500,- anak-anak, Rp. 3.000,- dewasa, Rp. 10.000,- turis asing
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak (0451) 422290
Website
Fasilitas area parkir, tempat sampah
Maps Museum Sulawesi Tengah

9. Danau Poso

Danau Poso

Danau Poso merupakan salah satu tempat wisata Poso, Sulawesi Tengah yang sudah terkenal sampai ke mancanegara. Objek wisata ini menyajikan panorama alam yang eksotis, bersejarah dan bernilai edukatif.

Nama Tempat Wisata Danau Poso
Alamat Danau, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah.
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas rumah makan, wisma, homestay, hotel
Maps Danau Poso

10. Gunung Gawalise

Gunung Gawalise

Gunung yang berada di bagian barat kota Palu ini sering dikunjungi oleh para pendaki setiap waktu libur (weekend). Gunung yang didiami oleh suku Kaili Da’a ini menyajikan pemandangan eksotis lembah Palu.

Nama Tempat Wisata Gunung Gawalise
Alamat Salungkaenu, Kecamatan Banawa Sel., Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk gratis
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas
Maps Gunung Gawalise

11. Pulau Pasoso

Pulau Pasoso

Pulau Pasoso adalah pulau kecil yang memiliki luas tidak lebih dari 64 hektar. Namun, saat berkunjung ke pulau ini Anda akan menemukan keindahan yang begitu memukau, mulai dari keindahan matahari terbit dan tenggelamnya. 

Anda juga bisa memanjakan mata dengan melihat pasir putih yang bersih dihiasi pepohonan kelapa, air laut yang jernih hingga keindahan bawah lautnya. Pulau ini juga dikenal sebagai Pulau Penyu, karena terdapat sekelompok penyu yang naik ke darat untuk bertelur.

Nama Tempat Wisata Pulau Pasoso
Alamat Manimbaya, Balaesang Tj., Donggala Regency, Central Sulawesi
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas
Maps Pulau Pasoso

12. Pulau Togean

Pulau Togean

Sulawesi menjadi salah satu tempat wisata yang menjanjikan, apalagi untuk Anda yang suka berlibur di tempat-tempat dengan nuansa tropis seperti pantai. Selain pantai, kepulauan togean juga menyajikan pemandangan bawah laut yang tidak kalah eksotis.

Nama Tempat Wisata Pulau Togean
Alamat Kepulauan Togean, Teluk Tomini, Sulawesi Tengah.
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 5.000 untuk wisatawan Nusantara, Rp. 150.000,- untuk wisatawan mancanegara
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas penginapan, transportasi kapal
Maps Pulau Togean

13. Air Terjun Saluopa

Air Terjun Saluopa

Sulawesi Tengah juga menyediakan wisata air terjun yang indah. Anda bisa mengunjungi Air Terjun Saluopa untuk menikmati pemandangan air terjun dua susun dengan airnya yang jernih. Air terjun ini dikelilingi hutan yang kaya akan flora dan fauna.

Nama Tempat Wisata Air Terjun Saluopa
Alamat Leboni, Pamona Puselemba, Kab. Poso, Sulawesi Tengah
Jam Buka 08.00 – 17.00
Tiket Masuk Rp. 5.000,- untuk wisatawan nusantara, Rp. 20.000,- untuk wisatawan asing
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas area parkir, kamar ganti, toilet, gazebo, panggung hiburan, warung makan, kolam renang mini
Maps Air Terjun Saluopa

14. Jembatan Palu IV

Jembatan Palu IV

Jembatan Palu IV sering dijadikan sebagai objek wisata di Palu. Jembatan ini merupakan landmark terkenal dari Kota Palu yang ramai dikunjungi oleh para wisatawan. Namun, sayangnya objek wisata Sulawesi Tengah ini roboh karena gempa yang terjadi pada tahun 2018 silam.

Nama Tempat Wisata Jembatan Palu IV
Alamat Lere, Kec. Palu Bar., Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas
Maps Jembatan Palu IV

15. Pantai Taman Ria

Pantai Taman Ria

Pantai yang terletak di sekitar jembatan Palu IV ini cukup ramai pengunjungnya. Ada beragam jenis kuliner lezat berjajar di sepanjang garis pantai menjadi daya tarik pantai ini. Di Pantai Taman Ria juga terdapat beberapa cafe yang ramai dikunjungi saat malam hari.

Nama Tempat Wisata Pantai Taman Ria
Alamat Jl. Cumi – Cumi, Lere, Kec. Palu Barat, Kota Palu
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas
Maps Pantai Taman Ria

16. Air Terjun Salodik

Air Terjun Salodik

Jika Anda berencana mengajak keluarga atau teman untuk berlibur, Air Terjun Salodik bisa menjadi pilihan. Air terjun yang terletak di Desa Salodik ini menawarkan pemandangan air terjun yang indah dan menyejukkan mata.

Nama Tempat Wisata Air Terjun Salodik
Alamat Jl. Trans Sulawesi, Salodik, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 2.500,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas gazebo, kamar mandi, mushola, warung kuliner
Maps Air Terjun Salodik

17. Matantimali Paragliding Site

Matantimali Paragliding Site

Wisata Paralayang merupakan salah satu dari wisata di Sulawesi Tengah yang patut untuk dikunjungi. Objek wisata ini sangat cocok untuk Anda yang ingin merasakan sensasi olahraga ekstrim dengan terbang di udara.

Nama Tempat Wisata Matantimali Paragliding Site
Alamat Matantimali, Kecamatan Marawola Barat, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah
Jam Buka 09.00 – 21.00
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas bermain paralayang, tempat berkemah, parkir, warung kuliner
Maps Matantimali Paragliding Site

18. Puncak Salena

Puncak Salena

Puncak Salena menjadi salah satu tempat travelling paling menyenangkan bersama teman maupun keluarga. Di sana Anda dapat menikmati pemandangan Kota Palu yang sangat eksotik saat menjelang malam hari, kerlap-kerlip lampu yang terlihat indah dari lokasi perbukitan.

Nama Tempat Wisata Puncak Salena
Alamat Buluri, Kec. Palu Bar., Kota Palu, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk gratis
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas landasan paralayang, tempat peristirahatan, flying fox
Maps Puncak Salena

19. Pulau Kadidiri

Pulau Kadidiri

Pulau Kadidiri merupakan sebuah pulau yang masuk ke dalam kawasan Taman Nasional Kepulauan Togean yang terletak di Teluk Tomini. Banyak wisatawan dari mancanegara yang mengunjungi objek wisata ini. Karena pantai pasir putih yang sangat bersih dan lautnya yang jernih dengan biota lautnya yang berjumlah lebih dari 200 macam.

Nama Tempat Wisata Pulau Kadidiri
Alamat Tj. Pude, Kecamatan Una-Una, Kabupaten Tojo Una-Una, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas resort dan penginapan
Maps Pulau Kadidiri

20. Air Terjun Piala

Air Terjun Piala

Air Terjun Piala termasuk salah satu dari wisata di Sulawesi Tengah yang banyak dikunjungi. Bagaimana tidak, suasana di tempat ini mampu memberikan kenyamanan untuk para pengunjungnya. Keindahannya akan membuat Anda betah berlama-lama dan tidak ingin cepat-cepat meninggalkan tempat ini.

Nama Tempat Wisata Air Terjun Piala
Alamat Hanga-Hanga, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 15.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas tempat parkir, toilet, area camping, dan area piknik yang luas.
Maps Air Terjun Piala

21. Cafe Bukit Kasih Sayang

Cafe Bukit Kasih Sayang

Cefe ini terletak di atas Bukit Keles dan dari kejauhan Anda dapat menikmati gemerlap cahaya dari Kota Luwuk. Berpadu pula udara sejuk dan dingin khas pegunungan dengan gemerlap lampu kota membuat tempat ini menjadi bernuansa romantis. Pastinya sangat cocok untuk mereka yang sedang dimabuk kasmaran.

Nama Tempat Wisata Cafe Bukit Kasih Sayang
Alamat Bungin, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah
Jam Buka 17.15 – 01.15
Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak 0856-5738-1691
Website
Fasilitas toilet yang bersih, penginapan dan ruangan khusus untuk private party
Maps Cafe Bukit Kasih Sayang

22. Bukit Keles

Bukit Keles

Bukit Keles merupakan salah satu objek wisata favorit di Luwuk, Banggai. Tempat ini menyajikan pemandangan indah Kota Luwuk dari ketinggian. Bagi Anda yang ingin bersantai dan menghilangkan penat, sangat cocok mampir ke sini karena suasana alamnya yang sejuk dan indah.

Nama Tempat Wisata Bukit Keles
Alamat Jl. Batu Gn., Bungin, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah
Jam Buka 10.00 – 23.00
Tiket Masuk gratis
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 2.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas tempat parkir, spot foto buatan yang menarik, ayunan dan tempat-tempat kuliner
Maps Bukit Keles

23. Pulau Sombori

Pulau Sombori

Bagi Anda yang menyukai wisata bahari, maka pulau Sombari sangat cocok untuk dikunjungi. Pulau yang memiliki julukan miniatur Raja Ampat ini mempunyai pantai yang sangat jernih dengan air berwarna hijau kebiruan dan juga dikelilingi gugusan pulau hijau dan tebing karst yang indah.

Nama Tempat Wisata Pulau Sombori
Alamat Desa Mbokita Kecamatan Menui Kepulauan Kabupaten Morowali Sulawesi Tengah.
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas resort
Maps Pulau Sombori

24. Pijar Beach Cottages

Pijar Beach Cottages

Pantai Pijar adalah salah satu dari rekomendasi wisata Sulawesi Tengah yang juga banyak dikunjungi. Jika Anda berkunjung ke Sulawesi Tengah, jangan sampai melewatkan objek wisata yang menyajikan keindahan ini.

Nama Tempat Wisata Pijar Beach Cottages
Alamat Lalos, Kec. Galang, Kabupaten Toli-Toli, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 0
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak 0851-4503-2666
Website
Fasilitas
Maps Pijar Beach Cottages

25. Danau Tambing

Danau Tambing

Danau Tambing merupakan sebuah danau yang berada di desa Sedoa, Lore Utara, Poso. Danau yang terletak di ketinggian sekitar 1.700 meter ini adalah salah satu bagian dari wilayah Taman Nasional Lore Lindu.

Nama Tempat Wisata Danau Tambing
Alamat Sedoa, Kecamatan Lore Utara, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 5.000,- untuk wisatawan Indonesia, Rp. 150.000,- untuk wisatawan mancanegara
Parkir Motor & Tiket Masuk Rp. 5.000,-
Parkir Mobil & Tiket Masuk Rp. 15.000,-
Nomor Kontak
Website
Fasilitas toilet, area parkir, mushola, penginapan
Maps Danau Tambing

26. Gunung Colo

Gunung Colo

Berbicara soal gunung, di Sulawesi Tengah terdapat Gunung Colo yang sangat unik. Dikatakan unik sebab Gunung Colo satu-satunya gunung berapi yang berada di Teluk Tomini dan di luar wilayah cincin api.

Nama Tempat Wisata Gunung Colo
Alamat Colo, Lembanya, Una-Una, Kabupaten Tojo Una-Una, Sulawesi Tengah,
Jam Buka 24 jam
Tiket Masuk Rp. 10.000,-
Parkir Motor & Tiket Masuk
Parkir Mobil & Tiket Masuk
Nomor Kontak
Website
Fasilitas penginapan, area parkir
Maps Gunung Colo

25 rekomendasi wisata di Sulawesi tengah adalah objek wisata yang layak dikunjungi untuk mengisi waktu libur Anda. Demikian informasi wisata ini, selamat berlibur.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *